PEMBAYARAN DAN PENGISIAN KPS SMT GENAP TA 2024/2025

Halaman ini menampilkan detail pengumuman.

Deskripsi
Tanggal Pengumuman :

KEPADA  MAHASISWA POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG (SEMESTER 4,6 DAN 8) SUDAH BISA MELAKUKAN PENGISIAN KPS SMT GENAP TA 2024/2025 DENGAN SYARAT SUDAH MELAKUKAN PEMBAYARAN PADA BSI DENGAN MENGGUNAKAN VA YANG ADA PADA MENU TAGIHAN SIAKAD.

BAGI MAHASISWA SEMESTER 2 PENGISIAN KPS MENUNGGU INFO DARI AKADEMIK .